-
Hadits Berkata Baik atau Diam
Hadits Berkata Baik atau Diam مَنْ كَانَ يُؤْمِنُ بِاللَّهِ وَالْيَوْمِ اْلآخِرِ فَليَقُلْ خَيْرًا أَوْ لِيَصْمُتْ Artinya: “Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir, maka hendaknya dia berkata yang baik atau diam.” (HR. Bukhori Muslim)
-
Hadits tentang Muslim Bersaudara
Hadits tentang Muslim Bersaudara الْمُسْلِمُ أَخُو الْمُسْلِمِ لَا يَظْلِمُهُ وَلَا يُسْلِمُهُ Artinya: “Muslim itu bersaudara bagi muslim yang lainnya, jangan menzaliminya dan jangan memasrahkannya.” (HR. Bukhori-Muslim)
-
Hadits tentang Niat
Hadits tentang Niat إِنَّمَا اْلأَعْمَالُ بِالنِّيَّاتِ Artinya: “Sesungguhnya amal itu tergantung niatnya.” (HR. Bukhori-Muslim)