-
Arti Peribahasa Tikus Mati di Lumbung Padi
Tikus Mati di Lumbung Padi Arti Peribahasa “Tikus Mati di Lumbung Padi” adalah negara yang kaya dan makmur, tapi rakyatnya sendiri tak dapat ikut menikmati.
-
Arti Peribahasa Udang Tidak Tahu Bungkuknya
Udang Tidak Tahu Bungkuknya Arti Peribahasa “Udang Tidak Tahu Bungkuknya” adalah orang yang tidak menyadari kekurangan atau kesalahannya sendiri
-
Arti Peribahasa Walau Seribu Anjing Menyalak, Gunung Takkan Runtuh
Walau Seribu Anjing Menyalak, Gunung Takkan Runtuh Arti Peribahasa “Walau Seribu Anjing Menyalak, Gunung Takkan Runtuh” adalah jika tekad kuat, godaan sebanyak apa pun tak akan membuatnya goyah.
-
Arti Peribahasa Tong Kosong Nyaring Bunyinya
Tong Kosong Nyaring Bunyinya Arti Peribahasa “Tong Kosong Nyaring Bunyinya” adalah orang yang sedikit ilmu biasanya banyak bicara (membual).
-
Arti Peribahasa Bagai Bumi dan Langit
Bagai Bumi dan Langit Arti Peribahasa “Bagai Bumi dan Langit” adalah perbedaannya terlalu jauh.
-
Arti Peribahasa Bagai Musuh Dalam Selimut
Bagai Musuh Dalam Selimut Arti Peribahasa “Bagai Musuh Dalam Selimut” adalah orang terdekat yang berkhianat.
-
Arti Peribahasa Berat Sama Dipikul Ringan Sama Dijinjing
Berat Sama Dipikul Ringan Sama Dijinjing Arti Peribahasa “Berat Sama Dipikul Ringan Sama Dijinjing” adalah senang dan susah dijalani bersama.
-
Arti Peribahasa Bergantung Kepada Akar Lapuk
Bergantung Kepada Akar Lapuk Arti Peribahasa “Bergantung Kepada Akar Lapuk” adalah mengharapkan pertolongan dari seseorang yang tidak punya kemampuan untuk melakukannya. Berharap kepada sesuatu yang tidak bisa diharapkan.