• Ar Rofi,  Hadits

    Hadits tentang Memanfaatkan Waktu dan Kesehatan

    Hadits tentang Memanfaatkan Waktu dan Kesehatan نِعْمَتَانِ مَغْبُوْنٌ فِيْهِمَا كَثِيْرٌ مِنَ النَّاسِ: الْفَرَاغُ وَالصِّحَّةُ Artinya: “Ada dua nikmat yang kebanyakan orang merugi padanya; waktu luang dan kesehatan.” (HR. Bukhari)

    Komentar Dinonaktifkan pada Hadits tentang Memanfaatkan Waktu dan Kesehatan
  • kalibrasi alat ukur
    Artikel,  Berita,  HOT,  Opini,  Teks

    Kalibrasi Alat Ukur “Cinta”

    Setiap alat ukur mempunyai standar yang harus diterapkan, penyimpangan dari standar yang telah ditentukan dapat terjadi dipengaruhi oleh beberapa faktor antara lain ruang, waktu, kualitas, kecurangan, hingga kepentingan. Apa yang terjadi ketika sebuah alat ukur tidak dapat memberikan data akurat yang akan diolah kemudian oleh penyaji data dan diberikan kepada pengguna datanya. Pastinya adalah kesalahan informasi yang akan mengakibatkan proses selanjutnya akan menjadi kacau. Analogi paling mudah adalah soal cinta, karena hampir setiap orang merasakannya. Seiring bertambahnya usia kita pasti akan merasakan berkurangnya rasa cinta karena fisik menjadi menua, perhatian berkurang, kesibukan, faktor ekonomi dan sebagainya. Lalu apa yang harus dilakukan? Kalibrasi terhadap alat ukurmu yang membutuhkan kedewasaan dalam menentukan…

    Komentar Dinonaktifkan pada Kalibrasi Alat Ukur “Cinta”
  • Jahe
    Artikel,  Berita

    Menjaga Kebugaran Badan di Era Pandemi dengan Mengkonsumsi Jahe

    Jahe merupakan salah satu tanaman rempah-rempah kaya manfaat yang mudah ditemukan hampir di setiap rumah tangga. Selain digunakan sebagai bumbu masak, jahe dapat digunakan juga sebagai ramuan obat herbal. Secara turun-temurun jahe dimanfaatkan untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan. Apa sih manfaat jahe jika dikonsumsi secara rutin? Penasaran? Mari, simak ulasannya agar tubuh menjadi sehat dan bugar. 1. Meningkatkan Imunitas atau Daya Tahan Tubuh Jahe banyak mengandung vitamin C dan magnesium. Kandungan ini membuatnya membantu tubuh untuk memperkuat sistem imun. Selain kedua zat tersebut, jahe juga memiliki kandungan gingerols, shogaols, dan zingerones yang dapat berfungsi sebagai antioksidan bagi tubuh. 2. Mengatasi masalah pencernaan Jahe juga memiliki manfaat untuk menjaga sistem pencernaan.…

    Komentar Dinonaktifkan pada Menjaga Kebugaran Badan di Era Pandemi dengan Mengkonsumsi Jahe